PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA, EFIKASI DIRI, DAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA SMK CINTA KASIH TZU CHI

Ghaisan, Selma Qonita (2023) PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA, EFIKASI DIRI, DAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA SMK CINTA KASIH TZU CHI. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img]
Preview
Text
Selma Qonita Ghaisan - 115200343 JA.pdf

Download (981kB) | Preview

Abstract

ABSTRACT TARUMANAGARA UNIVERSITY FACULTY OF ECONOMICS AND BUSINESS JAKARTA (A) SELMA QONITA GHAISAN (115200343) (B) THE INFLUENCE OF FAMILY ENVIRONMENT, SELF EFFICACY, AND ENTREPRENEURSHIP EDUCATION ON INTEREST IN ENTERPRISE STUDENTS OF SMK CINTA KASIH TZU CHI ENTREPRENEUR (C) xvi + 80 pages, 20 tables, 9 pictures, 5 attachments (D) ENTREPRENEUR (E) Abstract: This research aims to determine the influence of family environment, self- efficacy, and entrepreneurship education on students' interest in entrepreneurship at Cinta Kasih Tzu Chi Vocational School. The research sample consisted of 100 respondents from two departments, namely Accounting and Institutional Finance and Office Management Automation. The criteria for respondents are students who have received entrepreneurship learning at school. Data was processed using PLS-SEM. The data collection method used questionnaire distributed online via Google Form. The research results show that family environment, self- efficacy, and entrepreneurship education have a positive and significant effect on interest in entrepreneurship of students at Cinta Kasih Tzu Chi Vocational School. (F) Reference: 26 (1976-2023) (G) Oey Hannes Widajaja S.E., M.M., MIKOM. ABSTRAK UNIVERSITAS TARUMANAGARA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS JAKARTA (A) SELMA QONITA GHAISAN (115200343) (B) PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA, EFIKASI DIRI, DAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA SMK CINTA KASIH TZU CHI (C) xvi + 80 halaman, 20 tabel, 9 gambar, 5 lampiran (D) KEWIRAUSAHAAN (E) Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan keluarga, efikasi diri, dan pendidikan kewirausahaan terhadap minat berwirausaha siswa SMK Cinta Kasih Tzu Chi. Sampel penelitian sebanyak 100 responden dari dua jurusan, yaitu Akuntansi dan Keuangan Lembaga serta Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran. Kriteria responden adalah siswa yang telah menerima pembelajaran kewirausahaan di sekolah. Data diolah menggunakan PLS-SEM. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan online melalui Google Form. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lingkungan keluarga, efikasi diri, dan pendidikan kewirausahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berwirausaha siswa SMK Cinta Kasih Tzu Chi. (F) Daftar Pustaka: 26 (1976-2023) (G) Oey Hannes Widajaja S.E., M.M., MIKOM.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 09 Sep 2024 01:28
Last Modified: 09 Sep 2024 01:28
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/44321

Actions (login required)

View Item View Item