Analisis faktor penyebab terjadinya klaim pada proyek konstruksi (pasca undang-undang nomor 2 tahun 2017) (TS - 2322)

Gouw, Melvin (2018) Analisis faktor penyebab terjadinya klaim pada proyek konstruksi (pasca undang-undang nomor 2 tahun 2017) (TS - 2322). Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
325130018_Melvin Gouw_01 Cover.pdf

Download (87kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_02 Lembar Pengesahan.pdf

Download (27kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_03 Kata Pengantar.pdf

Download (114kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_04 Abstrak.pdf

Download (65kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_05 Lembar Pernyataan.pdf

Download (28kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_06 Daftar Isi.pdf

Download (106kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (91kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (310kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (511kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (27kB)
[img] Text
325130018_Melvin Gouw_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (147kB)

Abstract

Dalam pelaksanaan konstruksi, banyak pihak yang terlibat dan terjadi persoalan yang mengakibatkan adanya pihak yang dirugikan. Persoalan yang terjadi didalam pelaksanaan proyek konstruksi dapat menyebabkan terjadinya klaim. Penelitian ini menggunakan metode analisis faktor dengan bantuan program SPSS versi 22. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor penyebab terjadinya klaim pada proyek konstruksi (pasca UU. No.2 Tahun 2017). Telah diidentifikasi sebanyak 66 (enam puluh enam) faktor penyebab terjadinya klaim pada proyek konstruksi. Dari hasil penelitian didapat faktor penyebab terjadinya klaim pada proyek konstruksi dari sudut pandang penyedia jasa dikelompokan ke dalam 8 kelompok faktor yang berbeda. Kelompok faktor waktu, suku bunga dan masalah diluar pelaksanaan menjadi kelompok faktor yang paling dominan, diikuti oleh faktor desain yang buruk dan cuaca ekstrim, faktor penghentian, perubahan lingkup kuantitas kerja dan ketidak sesuaian, faktor perbaikan standar kerja dan kelengkapan informasi, faktor kontraktual serta pemahaman yang kurang oleh para pihak, faktor pelanggaran, izin, serta hambatan oleh pihak lain, faktor kondisi yang tidak dapat diperkirakan sebelumnya, dan terakhir faktor penyelesaian yang lambat, kehendak Tuhan serta kerusakan. Butir faktor yang paling dominan yang menjadi penyebab terjadinya klaim yaitu akselerasi dan percepatan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Klaim, Faktor Penyebab Terjadinya Klaim, Analisis Faktor Dominan
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Teknik
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: TDI Family perpus
Date Deposited: 24 Apr 2021 16:02
Last Modified: 21 Oct 2021 05:29
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/20636

Actions (login required)

View Item View Item