Warastuti, Fransisca (2017) Implementasi pengampunan pajak dalam perspektif keadilan. Masters thesis, Universitas Tarumanagara.
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Download (8kB) |
![]() |
Text
COVER TESIS.pdf Download (25kB) |
![]() |
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (249kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (187kB) |
![]() |
Text
PENGESAHAN SAP UJI DAN PENGESAHAN AKHIR.pdf Download (26kB) |
Abstract
Pertumbuhan ekonomi dalam beberapa tahun terakhir ini cenderung mengalami perlambatan dan berdampak pada turunnya penerimaan pajak dan juga telah mengurangi ketersediaan likuiditas dalam negeri yang diperlukan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Untuk mengatasi permasalahan tersebut Pemerintah menerapkan langkah khusus dan terobosan kebijakan berupa Pengampunan Pajak. Bahwa sebelum diterapkannya Pengampunan Pajak pada tahun 2016, Pemerintah Indonesia telah melaksanakan 3 (tiga) kali program Pengampunan Pajak yaitu pada Tahun 1964, Tahun1984, dan Tahun2008. Namun pelaksanaannya tidak efektif karena WP kurang merespons dan tidak diikuti dengan reformasi sistem administrasi perpajakan secara menyeluruh. Penelitianinibertujuanuntuk mendeskripsikandan menganalisa pelaksanaan Pengampunan Pajak di Indonesia mulai dari pelaksanaan Pengampunan Pajak Tahun 1964, 1984, 2008, serta pelaksanaan Pengampunan Pajak pada tahun 2016 (penelitian dilakukan selama pelaksanaan Pengampunan Pajak di 2 (dua) periode dari 3 (tiga) periode yang ada)serta menganalisa apakahpemberian fasilitas dalam PelaksanaanPengampunanPajak Tahun2016 ini telahmemenuhiaspek keadilan. Untuk itu metodependekatan yang digunakanPenulis dalampenelitianiniadalahpendekatanhistoris (historical approach), dengan metode analisa data normatif kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan terhadap pokok permasalahan yang diajukan dalam tesis ini maka dapat disimpulkan bahwa Pengampunan Pajak cukup efektif untuk menambah jumlah WP, terbukti bahwa sejak berlakunya pengampunan pajak telah terdaftar WP baru sebanyak 12.892. Selain itu, Pengampunan Pajak mampu menjaring data barudan data informasi hasil Pengampunan Pajakakan digunakan sebagai dasar untuk memperluas basis data pajak. Hal-hal ini merupakan prasyarat bagi terbangunnya system perpajakan yang berkeadilan dan berkepastian hokum melalui Pengampunan Pajak.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing : Dr. Gunawan Djajaputra, S.H., M.H., S.S |
Uncontrolled Keywords: | Pajak, Pengampunan Pajak, Tax Amnesty, Keadilan |
Subjects: | Tesis Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Hukum |
Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum |
Depositing User: | Puskom untar untar |
Date Deposited: | 02 Jul 2018 02:55 |
Last Modified: | 06 May 2021 03:31 |
URI: | http://repository.untar.ac.id/id/eprint/2342 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |