PENGARUH TAX PLANNING DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017-2019

Buchori, Shella Olivia (2021) PENGARUH TAX PLANNING DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017-2019. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Shella Olivia Buchori 125160422 JA.pdf

Download (662kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh tax Planning terhadap nilai perusahaan, untuk mengetahui apakah ada pengaruh likuiditas terhadap nilai perusahaan, untuk mengetahui seberapa besarnya ukuran perusahaan yang dapat memoderasi pengaruh tax planning terhadap nilai perusahaan. Dalam desain penelitian ini peneliti akan menggunakan tiga variabel yaitu variabel independen, variabel dependen dan variabel moderasi. Variabel independennya yang akan digunakan dalam penelitian ini yaitu tax planning dan likuiditas. Variabel dependen yang akan di gunakan dalam penelitian ini yaitu nilai perusahaan. Peneliti menggunakan teknik purposive sampling untuk pengambilan sample yang di gunakan dalam penelitian ini. Teknik ini mempunyai fungsi yang bertujan untuk membantu memberikan kriteria sample yang sesuai dalam penelitian ini. Hasil pengujian hipotesis Pengaruh Perencanaan nilai perusahaan. Hasil pengujian disimpulkan Perencanaan pajak tidak berpengaruh signifkan terhadap Nilai perusahaan. Kata Kunci : Perencanaan pajak, Likuiditas, Nilai perusahaan, Ukuran Perusahaan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 28 Apr 2021 15:26
Last Modified: 28 Apr 2021 15:26
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/25518

Actions (login required)

View Item View Item