ANALISIS PRAKTIK TRANSFER PRICING YANG DILAKUKAN OLEH PT. XXX DALAM RANGKA PENGHINDARAN PAJAK (TAX AVOIDANCE) DAN PENGARUHNYA TERHADAP PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN BADAN

Gabriel, Gabriel (2015) ANALISIS PRAKTIK TRANSFER PRICING YANG DILAKUKAN OLEH PT. XXX DALAM RANGKA PENGHINDARAN PAJAK (TAX AVOIDANCE) DAN PENGARUHNYA TERHADAP PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN BADAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS TARUMANAGARA.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis transasksi-transaksi yang dilakukan PT. XXX dengan pihak-pihak yang mempunyai hubungan istimewa (transfer pricing), untuk mengetahui motif penghindaran pajak atas transaksi tersebut dan pengaruhnya terhadap kewajiban perpajakan PT. XXX. Penelitian dilakukan dengan mengumpulkan data dari penelitian lapangan (wawancara dan pengamatan) dan penelitian kepustakaan, dengan mempelajari literatur-literatur terkait masalah yang dibahas dalam penelitian. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa ada transaksi PT. XXX dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa, yang menyiratkan motif penghindaran pajak. Peraturan dan ketentuan perpajakan di Indonesia juga masih memiliki celah (loopholes) yang dapat dimanfaatkan wajib pajak untuk menghindari kewajiban perpajakan mereka. Kata kunci : Wajib Pajak, penghindaran pajak, hubungan istimewa, transfer pricing, kewajaran harga transfer, Peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor PER-32/PJ/2011.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 21 May 2021 01:36
Last Modified: 21 May 2021 01:36
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/29191

Actions (login required)

View Item View Item