FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EFEKTIVITAS AUDIT INTERNAL PADA SEKTOR PERBANKAN DI INDONESIA

Garellie, Yolanda (2015) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EFEKTIVITAS AUDIT INTERNAL PADA SEKTOR PERBANKAN DI INDONESIA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS TARUMANAGARA.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh bukti empiris mengenai pengaruh independensi auditor internal, kompetensi auditor internal, dukungan manajemen, dan kualitas kerja audit terhadap efektivitas audit internal. Populasi dalam penelitian ini adalah auditor internal yang bekerja di sektor perbankan di Jakarta, sampel penelitian berjumlah 78 responden dengan memberikan kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa independensi auditor internal dan kualitas kerja audit memiliki pengaruh terhadap efektivitas audit internal, sedangkan dukungan manajemen dan kompetensi auditor internal tidak memiliki pengaruh terhadap efektivitas audit internal. Namun, independensi auditor internal, kompetensi auditor internal, dukungan manajemen, dan kualitas kerja audit secara simultan memiliki pengaruh terhadap efektivitas audit internal. Kata kunci : efektivitas audit internal, independensi, kompetensi, dukungan manajemen, kualitas kerja audit

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 24 May 2021 06:16
Last Modified: 24 May 2021 06:16
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/29465

Actions (login required)

View Item View Item