Profil indeks massa tubuh mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara usia 20 tahun keatas periode Maret - April 2014 / William (405110080)

William, William (2014) Profil indeks massa tubuh mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara usia 20 tahun keatas periode Maret - April 2014 / William (405110080). Skripsi thesis, Universitas Tarumanegara.

Full text not available from this repository.

Abstract

Dewasa ini, masalah gizi, seperti obesitas dan malnutrisi merupakan masalah yang menjadi perhatian banyak masyarakat. Menteri Kesehatan dan Riskesdas menyatakan bahwa pravelensi kelompok dewasa (>18 tahun) kelebihan berat badan adalah sebesar 21,7% dan kurang energi kronik pada wanita usia 15-45 tahun adalah 13,6%. tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui profil indeks massa tubuh dari 97 mahasiswa. Digunakan desain studi cross-sectional terhadap 97 mahasiswa yang diambil secara consecutive non-random sampling. Data didapat dengan menggunakan alat timbangan berat badan digital idealife II-271 dan microtoise staturmeter. Berdasarkan hasil penelitian ,proporsi status gizi normal 69,07%, berat badan kurang 6.2%, beresiko obesitas 11.3%, obese I 10.3% dan obese II sebanyak 3.1%. Hal ini menjadi perhatian bagi mahasiswa untuk menjaga status gizi mereka.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Indeks massa tubuh.
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Kedokteran
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 13 Jul 2018 09:39
Last Modified: 13 Jul 2018 09:39
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/4301

Actions (login required)

View Item View Item