PENGARUH CIRI KEPRIBADIAN DAN KESESUAIAN DIRI TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN STARBUCKS

Jonathan, Calvin (2023) PENGARUH CIRI KEPRIBADIAN DAN KESESUAIAN DIRI TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN STARBUCKS. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img]
Preview
Text
Calvin Jonathan - 115200255 JA.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

ABSTRACT A. CALVIN JONATHAN (115200255) B. THE INFLUENCE OF PERSONALITY TRAITS AND SELF-CONGRUITY ON STARBUCKS CUSTOMER SATISFACTION AND LOYALTY C. Jumlah halaman, jumlah table, jumlah gambar, jumlah lampiran D. Marketing Management E. Abstract: This study aims to examine the influence of personality traits and self - congruence on levels of customer satisfaction and loyalty at Starbucks stores in West Jakarta. Starbucks, provides an interesting context for understanding how personality traits and self-congruity can shape consumer experiences in a cafe environment. The population of this study were Starbucks customers in West Jakarta, this study used a sample of 120 respondents. The research method in this study was non-probability sampling using purposive sampling sample collection technique, data collection was carried out by questionnaire via google form to a sample of regular Starbucks customers in West Jakarta. Questionnaire questions were designed to measure personality traits, perceptions of self-congruity with the Starbucks brand, level of satisfaction, and level of customer loyalty. Data were analyzed using SEM (Structural Equation Modeling) through the SmartPLS4 software application. The results show that personality traits, self-conformity and satisfaction each have a positive and significant influence. However, personality traits on loyalty have a negative and insignificant effect. The results of this study can provide deep insight into how psychological and social factors affect the level of customer satisfaction and loyalty at Starbucks West Jakarta, and these findings can be used by Starbucks in providing strategic guidance, in improving customer experience, optimizing brand image, and building sustainable consumer loyalty in an increasingly competitive coffee market. F. Personality Traits, Self-Conformity, Customer Satisfaction and Loyalty G. Reference (2014-2022) H. Rodhiah, Dra., M.M ABSTRAK A. CALVIN JONATHAN (115200255) B. PENGARUH CIRI KEPRIBADIAN DAN KESESUAIAN DIRI TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN STARBUCKS C. Jumlah halaman, jumlah table, jumlah gambar, jumlah lampiran D. Manajemen Pemasaran E. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh ciri kepribadian dan kesesuaian diri terhadap tingkat kepuasan dan loyalitas pelanggan di kedai Starbucks di Jakarta Barat. Starbucks, menyediakan konteks yang menarik untuk memahami bagaimana ciri kepribadian dan kesesuaian diri dapat membentuk pengalaman konsumen di lingkungan kafe. Populasi penelitian ini adalah pelanggan Starbucks Jakarta barat, penelitian ini menggunakan sampel berjumlah 120 responden. Metode penelitian dalam penelitian ini adalah non-probability sampling dengan menggunakan teknik pengumpulan sampel purposive sampling, pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner melalui google form kepada sampel pelanggan reguler Starbucks di Jakarta Barat. Pertanyaan kuesioner dirancang untuk mengukur ciri kepribadian, persepsi kesesuaian diri dengan merek Starbucks, tingkat kepuasan, dan tingkat loyalitas pelanggan. Data dianalisis menggunakan SEM (Structural Equation Modeling) melalui aplikasi software SmartPLS4. Hasil pada penelitian menunjukkan bahwa ciri kepribadian, kesesuaian diri dan kepuasan masing masing memiliki pengaruh yang positif dan signifikan. Namun ciri kepribadian terhadap loyalitas memiliki pengaruh negative dan tidak signifikan. Hasil dari penelitian ini dapat memberikan wawasan mendalam tentang bagaimana faktor-faktor psikologis dan sosial mempengaruhi tingkat kepuasan dan loyalitas pelanggan di Starbucks Jakarta Barat, dan temuan ini dapat digunakan Starbucks dalam memberikan panduan strategis, dalam meningkatkan pengalaman pelanggan, mengoptimalkan citra merek, dan membangun kesetiaan konsumen yang berkelanjutan di pasar kopi yang semakin kompetitif. F. Ciri Kepribadian, Kesesuaian Diri, Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan G. Refrensi (2014-2022) H. Rodhiah, Dra., M.M

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 08 Aug 2024 08:58
Last Modified: 08 Aug 2024 08:58
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/43791

Actions (login required)

View Item View Item