Pengaruh Fraud diamond dalam pendeteksian fraudulent of financial statements pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2020 sampai dengan tahun 2022

Mahbubi, Fajar (2023) Pengaruh Fraud diamond dalam pendeteksian fraudulent of financial statements pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2020 sampai dengan tahun 2022. Masters thesis, Universitas Tarumanagara.

[img]
Preview
Text
Fajar Mahbubi 126231074 JA.pdf

Download (772kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan bukti empiris atas pengaruh financial target, financial stability, external pressure, ineffective monitoring, change of auditor dan change of director terhadap fraudulent of financial statements. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia (IDX) tahun 2020 - 2022. Penelitian ini melibatkan 46 perusahaan perbankan yang dipilih melalui metode purposive sampling. Data dalam penelitian ini dianalisis menggunakan perangkat lunak Eviews 12 edisi standar, dengan metode analisis data yang diterapkan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa financial target, financial stability, ineffective monitoring dan change of auditor berpengaruh secara signifikan terhadap fraudulent of financial statements. Disisi lain, external pressure dan change of director tidak mempunyai dampak signifikan terhadap fraudulent of financial statements. Kata Kunci: financial target; financial stability; external pressure; ineffective monitoring; rationality; change of director; fraudulent of financial statements.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Tesis
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 11 Sep 2024 08:06
Last Modified: 23 Sep 2024 06:11
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/44440

Actions (login required)

View Item View Item