Akibat Hukum Peminjaman Hutang Pribadi Atas Nama Perseroan Terbatas Tanpa Melalui Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS -LB)

Andika, Dery Dwi (2024) Akibat Hukum Peminjaman Hutang Pribadi Atas Nama Perseroan Terbatas Tanpa Melalui Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS -LB). Masters thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Halaman Depan_Dery Dwi Andika_217222047.pdf

Download (269kB)
[img] Text
Bab isi_Dery Dwi Andika_217222047.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (755kB)
[img] Text
Daftar Pustaka_Dery Dwi Andika_217222047.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (19kB)
[img] Text
Lampiran_Dery Dwi Andika_217222047.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Perseroan Terbatas adalah suatu badan hukum untuk menjalankan usaha yang memiliki modal terdiri dari saham-saham, yang pemiliknya memiliki bagian sebanyak saham yang dimilikinya. Di dalam menjalankan sistem manajamen Perseroan Terbatas membutuhkan yang namanya payung hukum, yang dimana di Negara Republik Indonesia di atur dalam Undang-Undang Nomor 40 tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas. Dalam menjalankan aksi koorporasi Perseroan Terbatas terdapat yang Rapat Umum Pemegang Saham yang dimana setiap rapat tersebut memiliki mata acara yang berbeda tergantung dari segi kenutuhan yang dibutuhkan oleh Direksi, Komisaris dan Para Pemegang Saham (Shareholder). Metode penelitian ini yang digunakan dalah penelitian hukum normatif dengan menggunakan pendekatan konseptual (conceptual approach), selain itu di kaji dengan studi kasus (case study) yang berkaitan dengan materi yang di kaji. Hasil kajian ini adalah terkait dengan adalah akibat yang dapat di timbulkan dalam hal suatu Perseroan Terbatas yang dalam melakukan Pinjaman Hutang Pribadi atas nama perseroan Terbatas tidak melaksanakan yang namanya Rapat Umum Pemegang Saham Luar biasa (RUPS-LB) yang dimana jika mana dalam keadaan genting wajib memberikan atau menginformasikan kepada seluruh organ perusahaan baik itu Direksi, Komisaris dan Para Pemegang saham.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Prof. Dr. Mella Ismelina, S.H., M.Hum
Uncontrolled Keywords: Akibat Hukum, Perseroan Terbatas, RUPS LB
Subjects: Tesis
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: FH Perpus
Date Deposited: 20 Feb 2025 07:29
Last Modified: 20 Feb 2025 07:29
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/45976

Actions (login required)

View Item View Item