Konsep Keadilan Dan Sistem Tanggung Jawab Keperdataan Dalam Hukum Udara

Sudiro, Amad (2012) Konsep Keadilan Dan Sistem Tanggung Jawab Keperdataan Dalam Hukum Udara. Puskom.

[img]
Preview
Text
B. 17.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Abstrak Penelitian ini mengkaji dan menganalisis mengenai penyelesaian ganti kerugian kepada penumpang akibat kecelakaan psawat udara. Ruang lingkup penelitian ini meliputi kewajiban perusahaan penerbangan, produsen pesawat udara, dan perusahaan asuransi dalam menyelesaikan ganti kerugian pada penumpang yang meninggal dunia, luka-luka, atau cacat akbat kecelkaan psawat udara di Indonesia, dengan menggunakan pendekatan teori tanggung jawab (liability). penelitian ini menggunakan hukum normatif dengan pedekatan kualitatif, yang bersifat eksplanatoris, dan berbentuk evaluatif, yang bertujuan untuk mencari penyelesaian masalah, dengan menerapkan analisis deskriptif. hasil penelitian ini menyimpulkan, pertama penyelesaian ganti kerugian kepada penumpang yang meninggal dunia, luka-luka, atau cacat akibat akibat kecelakaan pesawat udara sebagai tertanggung (first party insirance) dibayarkan sesuai dengan nilai ganti kerugian yang dipertanggungkan dalam perjanjian asuransi, berdasarkan premi yang dibayarkan.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: Ganti rugi, penumpang kecelakaan, pesawat udara
Subjects: Penelitian > Fakultas Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 19 Sep 2018 09:12
Last Modified: 19 Sep 2018 09:12
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/8014

Actions (login required)

View Item View Item