Kolaborasi Pemangku Kepentingan dalam Pemberdayaan Masyarakat untuk Mencapai Kesejahteraan Berkelanjutan. (SDGs)

Sudiro, Amad (2016) Kolaborasi Pemangku Kepentingan dalam Pemberdayaan Masyarakat untuk Mencapai Kesejahteraan Berkelanjutan. (SDGs). Puskom.

[img]
Preview
Text
B. 33.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

Penggunaan merkuri pada kegiatan pertambangan emas skala kecil aalah fenomena yang terjadi diberbagai pennjuru dunia, termasuk di negara Indonesia.Di Indonesia penggunaan merkuri marak terjadi diseluruh penjuru ntanah air salah satunya adalah pada kegiatan penambangan emas skala kecil di Gunung Botak Kabupaten Buru Provinsi Maluku. Penggunaan merkuri pada kegiatan usaha pertambangan emas telah mengancam kelangsungan kehidupan umat manusia. Kondisi ini mendorong pemerintah Indonesia untuk meyusun politik hukum guna untuk menghapuskan penggunaan merkuri pada kegiatan usaha pertambangan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami latar belakang atau alasan masyarakat sebagai pelaku kegiatan usaha pertambangan emas skala kecil menggunakan merkuri dalam kegiatan pertambangan di Gunung Botak Kabupaten Buru Provinsi Maluku serta gambaran politik hukum ideal penghapusan penggunaan merkuri dalam pengolaan emas. Untuk mencapai tujuan terebut maka digunakanlah penelitian hukum non-doktrinal (non-doctrinal research) dengan berbasis pada pendekatan socio legal research, dan berparadigma konstruktivisme serta mengandalkan penelitian kualitatif dengan pengambilan penentuan sample secara purposive, analisis induktif dan grounded theory. Hasil penelitian menunjukan bahwa pertama, alasan mendasar digunakannya merkuri dalam kegiatan penambangan emas skala kecil di Gunung Botak, Kabupaten Buruh Provinsi Ambon yaitu pengetahuan mengenai metode bagaimana menambang emas yang dimiliki oleh masyarakat sebagai penambang masih

Item Type: Book
Subjects: Penelitian > Fakultas Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 27 Sep 2018 06:42
Last Modified: 27 Sep 2018 06:42
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/8031

Actions (login required)

View Item View Item