EVALUASI DAN PERANCANGAN KEMBALI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN SUMBER DAYA MANUSIA PADA PT. INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA.TBK DI CITEUREUP BOGOR JAWA BARAT BOGOR JAWA BARAT

W, Adhika Jetananda (2013) EVALUASI DAN PERANCANGAN KEMBALI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGADAAN SUMBER DAYA MANUSIA PADA PT. INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA.TBK DI CITEUREUP BOGOR JAWA BARAT BOGOR JAWA BARAT. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Adhika Jetananda W. 115080084 JA.pdf

Download (314kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui SIM Pengadaan SDM yang dilaksanakan oleh PT. Indocement Tunggal Prakarsa, untuk mengevaluasi Pengadaan SDM guna mengetahui kelemahan-kelemahan SIM Pengadaan SDM yang dilaksanakan PT. Indocement Tunggal Prakarsa, dari SIM Pengadaan SDM yang dilakukan PT. Indocement Tunggal Prakarsa dan setelah dievaluasi lalu dibuat Perancangan SIM Pengadaan SDM untuk PT. Indocement Tunggal Prakarsa, untuk mengetahui SIM Pengadaan SDM yang selama ini menimbulkan masalah bagi perusahaan untuk dicari solusi yang tepat dalam SDM SIM Pengadaan SDM PT. Indocement Tunggal Prakarsa. Subyek penelitian PT. Indocement Tunggal Prakarsa yang bergerak di bidang semen yang berlokasi di Citeureup, Bogor, Jawa Barat. Objek penelitian Evaluasi dan Perancangan SIM Pengadaan SDM. Metode pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan observasi. Teknik pengolahan data dengan mengolah data yaitu : Blok Masukan, Blok Model, Blok Teknologi, Blok Database, Blok Keluaran, dan Blok Pengendalian. Hasil analisis dan pembahasan adalah SIM Pengadaan SDM yang dilakukan PT. Indocement Tunggal Prakarsa, Evaluasi Pengadaan SDM, dan Perancangan Pengadaan SDM. Dari hasil analisis dan pembahasan diperoleh hasil flowchart perancangan secara komputerisasi yaitu Flowchart Perancangan SIM Perencanaan Pengadaan SDM, Flowchart Perancangan SIM Analisis Pekerjaan Pengadaan SDM, Flowchart Perancangan SIM Rancangan Pekerjaan Pengadaan SDM, Flowchart Perancangan SIM Rekrutmen Pengadaan SDM, Flowchart Perancangan SIM Seleksi SDM Pengadaan SDM PT. Indocement Tunggal Prakarsa, dan Flowchart Perancangan SIM Orientasi dan Penempatan SDM Pengadaan SDM PT. Indocement Tunggal Prakarsa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 07 May 2021 02:23
Last Modified: 17 May 2023 02:50
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/28422

Actions (login required)

View Item View Item